DETAIL IAS
Memori Utama, untuk menyimpan data maupun instruksi.
Arithmetic Logic Unit (ALU), untuk mengolah data binner.
Control Unit, untuk melakukan interpretasi instruksi – instruksi di dalam memori sehingga adanya eksekusi instruksi tersebut.
I/O, untuk berinteraksi dengan lingkungan luar
COMPUTER COMPONENTS TOP LEVEL VIEW
Register memanggil PC (program counter) yang memegang alamat dari instruksi yang akan di fetch kan selanjutnya.
Processor mengambil instruksi dari lokasi memory yang ditunjuk oleh PC
PC di increment-kan
Instruksi dimasukan ke IR (instruction register)
Processor menerjemaahkan instruksi dan melakukan aksi yang diperlukan.
Processor mengecek apakah ada interupsi yang diindikasikan oleh sinyal interupsi
Jika tidak ada interupsi maka fetch instruksi selanjutnya.
Jika interupsi pending:
- Suspend eksekusi program saat ini
- Simpan context
- Set PC ke start adress dari interrupt handler routine
- Interupsi diproses
- Kembalikan konteks dan lanjutkan program yang di interupsi
Memory Hierarchy
Memory Hierarchy: memory access time
Langkah kejadian diawali dari permintaan processor.
Pertama : akan dicari dari level pertama memory hirarki.
Kemungkinan ditemukannya item yang diminta di level pertama disebut hit ratio h1
Kemungkinan tidak ditemukannya item yang diminta di level pertama disebut miss ratio (1-h1).
Ketika item yang diminta tidak ditemukan (miss), maka pencarian akan dilanjutkan ke level berikutnya (level 2).
Kemungkinan ditemukannya item yang diminta di level pertama disebut hit ratio h2
Kemungkinan tidak ditemukannya item yang diminta di level pertama disebut miss ratio (1-h2).
Proses ini akan berulang sampai item yang diminta ditemukan dan dikirimkan ke processor.
Memory Hierarchy: memory access time
Memory hirarki terdiri dari 3 level, maka rata-rata dari memory access time:
tav = h1*t1 +(1-h1).[t1+h2*t2+(1-h2).(t2+t3)]
= t1+ (1- h1)[t2+(1-h2)t3]
Pada persamaan diatas: t1, t2, t3 merupakan access times dari ke 3 level.
Error Correction
Hard Failure
Kerusakan permanen
Soft Error
Acak, non-destructive
Tidak ada kerusakan permanen memory
Dideteksi menggunakan Hamming error correction code.
Langkah Pembacaan Cache:
Ketika processor mencoba untuk membaca word dari memory, pengecekan dilakukan untuk menentukan apakah word ada di cache. Jika ya maka word yang dicari akan dikirim ke processor.
Jika tidak, sebuah block dari main memory yang berisi beberapa word akan di-read ke cache dan selanjutnya word akan dikirim ke processor.
EmoticonEmoticon